Simple search Advanced search Browse by DDC#

Memengaruhi orang lain lewat hipnosis: hipnosis untuk komunikasi anti gagal

Putri, Ratna Widianing Unknown Anak Hebat Indonesia (Yogyakarta, 2024) (ind) Indonesian 9786231649102 Unknown Unknown HYPNOTISM;HYPNOTISM--THERAPEUTIC USE; Unknown Hipnosis sebenarnya tak lain merupakan seni atau ilmu komunikasi dengan alam bawah sadar yang dapat memengaruhi orang. Sebenarnya keadaan ini sering kita temui dalam kehidupan sehari-hari. Hipnosis yang mengakses alam bawah sadar manusia menggunakan kesamaan pemahaman bahasa dalam berkomunikasi. Hipnosis digunakan untuk menginduksi otak. Hal itu dilakukan dengan memprovokasi otak kiri untuk nonaktif dan memberi kesempatan kepada otak kanan untuk mengambil kontrol atas otak secara keseluruhan. Hal itu dapat dilakukan dengan membuat otak fokus pada suatu hal secara monoton. Walaupun demikian, individu yang mengalami hipsnosis masih dapat menyadari apa yang terjadi di sekitarnya dan stimulus yang diberikan.

Physical dimension
vi, 138 pages 20 cm illustrations

Summary / review / table of contents

No summary / review / table of content available


Copies
Access no. Call number Location Status
00296/25 154.7 Put M Library - 7th Floor Available