Petra buka program kekinian: Desain Fashion dan Tekstil

Menjawab tantangan zaman bahwa Universitas harus mengikuti gerak revolusi industri generasi 4, UK Petra pun membuka program atau peminatan baru yang kekinian yakni Desain Fashion dan Tekstil (DFT). Launching Program Studi ini dibuka langsung oleh Rektor UK Petra, Prof Djawantoro Hardjito, Kamis (23/8/2018). Program DFT ini merupakan program S-1 dari Jurusan Desain Komunikasi Visual (DKV) memuat 144 SKS yang dapat diselesaikan selama 4 tahun.

Unknown Unknown PT. Beritajatim Cyber Media Indonesian Petra Chronicle Newspaper clippings Unknown www.beritajatim.com, 23 Agustus 2018 FASHION DESIGN-STUDY AND TEACHING; COLLEGE MAJORS

Files