Unair targetkan perbaikan employment impact

Universitas Airlangga (Unair) terus menunjukkan prestasi gemilang ditingkat global. Saat ini kampus yang berpusat di Surabaya itu menduduki peringkat ke-308 perguruan tinggi terbaik di dunia versi QS World University Rankings (QS-WUR)R) 2025. Rektor Universitas Kristen Petra Surabaya Prof Dr Djwantoro Hardjito turut memberikan selamat "Selamat untuk Universitas Airlangga. Di usianya yang ke -70 ini, Unair terus mencetak prestasi yang membanggakan, peringkat dunianya meningkat secara sangat signifikan. Harapannya Unair terus makin maju menjadi world class university, menjadi sumber inspirasi dan penggerak bagi kampus-kampus lain di tanah air, kata Prof Djwantoro yang juga alumnus (Unair).

Unknown Unknown PT Jawa Pos Koran Indonesian Petra Chronicle Newspaper clippings Unknown Jawa Pos, 29 Agustus 2024 UNIVERSITIES AND COLLEGES--RATINGS AND RANKINGS

Files