Redesain interior restoran Kapin di Surabaya

Restoran kini tidak hanya dinyatakan sebagai tempat berfungsi sebagai tempat makan, namun juga sebagai tempat untuk berkumpul hingga sebagai tempat trend dalam mencicipi hidangan bagi masyarakat. Interior restoran perlu mendukung hidangan yang disajikan. Bila tidak sesuai dan menyatu, maka persepsi pengunjung terhadap restoran akan menjadi buruk karena suasana yang tidak mendukung. Perancangan ulang pada interior restoran Kapin ditujukan merancang desain interior restoran yang menarik pengunjung dan mendukung kualitas fasilitas servis. Interior mendukung suasana ruangan atas hidangan khas Cantonese sekaligus mendukung fasilitas produksi hidangan yang bermutu. Metode perancangan ini menggunakan design thinking dalam 9 tahap. Hasil perancangan ulang desain ini menerapkan konsep Shuang Xi (双喜) yang menjawab permasalahan dan kebutuhan desain untuk perkembangan restoran yang lebih baik, dengan mengimplementasikan karakteristik arsitektur khas daerah Cantonese.

CHERRY Ronald H.I. Sitindjak (Advisor 1); Dra. ANIEK RAKHMAWATI, M.Pd. (Advisor 2); Laksmi Kusuma Wardani (Examination Committee 1); LUCKY BASUKI, SE.,MH. (Examination Committee 2) Universitas Kristen Petra Indonesian Digital Theses Undergraduate Thesis Laporan Karya Laporan Karya No. 00022322/DIN/2024; Cherry (E11200049) CHINESE RESTAURANTS--DECORATION; INTERIOR DECORATION; RESTAURANTS-DECORATION

Files