Terus berjuang menduduki peringkat atas, Sport Art Kreatif Festival atau dikenal dengan SPARKFEST sendiri adalah kompetisi yang diadakan secara rutin oleh Universitas Atma Jaya Yogyakarta. Berbagai kompetisi diadakan, dari kpop dance cover, fotografi, basket, dan tentunya di bidang e-sport, yakni mobile legends dan game valorant. Keenam mahasiswa yang berpartisipasi dalam SPARKFEST ini adalah Yefta Nathaniel Watson (Informatics, 2020), Enrico Jonathan Setiawan (Industrial Engineering, 2022), Heaven Khen Helio Sentragyo (International Business Management, 2022), Fransiscus Dwi Wijaya (Interior Design and Styling, 2022), Rendy Dharmady (Hotel Management, 2021), dan Jason Tan (Finance and Investment, 2022). Mereka berhasil meraih gelar juara 1. Good Game and Well Played guys. Meneduhkan Jiwa, bisa bermula dari tinggal di dalam bangunan, Petranesian, sebuah bangunan akan melekat di hati para penghuninya, apabila memberikan keteduhan bagi jiwa di dalamnya. Untuk terus membawa semangat itu dalam merancang sebuah bangunan, Himpunan Mahasiswa Arsitektur PCU (Himaartra) membawa lebih dari 50 peserta untuk belajar dalam Seminar Arsitektur Nasional. Rayakan keberagaman dengan permainan dan drama, Rayakan HUT GENTA ke-60 tahun, Pers Mahasiswa PCU (Petra Christian University) mengadakan rangkaian festival dengan tema “Sustaining Pluralism and Diversity through Education” atau yang disingkat SPADE. Rangkaian acara Festival HUT GENTA ini terdiri dari bermacam kegiatan yang berlangsung sejak 12 Februari hingga 5 April 2024, yakni Pengabdian Masyarakat, Artizen, Photostory, dan Talkshow “The Ace of Spades”.