Upaya melestarikan lingkungan satu diantaranya adalah mendaur ulang barang-barang bekas menjadi barang yang bernilai tinggi. Ini seperti yang dilakukan oleh dua mahasiswi Program Studi Desain Fashion dan Tekstil ( DFT ) Universitas Kristen ( UK ) Petra. Mereka adalah Tiffany dan Auke Kurnia Septianingrum Azalya.