Analisis pengaruh financial literacy dan locus of control terhadap financial behavior dan financial position pada pengguna kartu kredit di Surabaya

Penelitian ini dengan tujuan untuk menjelaskan pengaruh Financial Literacy dan Locus of Control terhadap Financial Behavior dan Financial Positioning pada pengguna kartu kredit di Surabaya. Latar belakang penelitian didasarkan pada fenomena yang menunjukkan bahwa terdapat kecenderungan penggunaan kartu kredit tanpa pertimbangan kemampuan keuangan Jumlah responden penelitian sebanyak 150 responden, variabel penelitian meliputi: Financial Literacy, Locus of Control, Financial Behavior, dan Financial Positioning. Teknik analisis data menggunakan partial least square. Temuan penelitian menunjukkan bahwa Financial Literacy berpengaruh terhadap Financial Behavior dan Financial Positioning, Locus of Control berpengaruh terhadap Financial Behavior dan Financial Positioning.

DAVID NATHANIEL Thomas Stefanus Kaihatu (Advisor 1); Dewi Astuti (Advisor 2); Hatane Semuel (Examination Committee 1) Universitas Kristen Petra Indonesian Digital Theses Graduate Thesis Tesis/Theses Tesis No. 03020063/MM/2014; David Nathaniel (03513029) FINANCE, PERSONAL; CREDIT CARDS-RESEARCH

Files