Menulis dan berpikir kreatif: cara spiritualisme kritis: dasar dan umum
Utami, AyuUnknown
KPG (Kepustakaan Populer Gramedia) (Jakarta, 2018) (ind) Indonesian9786024242817UnknownCet. 3KNOWLEDGE; UnknownAyu Utami adalah penulis yang tak hanya produktif dan konsisten, tetapi juga mendapatkan penghargaan nasional dan internasional. Ia menerima Prince Claus Award tahun 2000 untuk sumbnagannya di bidang sastra. Sebelumnya, ia mendapatkan fellowship sebagai intelektual publik dalam Asian Leadership Fellow Program di International House of Japan, Tokyo. Buku-bukunya telah diterbitkan dalam bahasa asing, termasuk Amharik (Ethiopia).
Ayu memperkenalakn “spiritualsme kritis” pertama kali dalam novelnya, Bilangan Fu. Konsep itu ia kembangkan dalam kelasa menulis dna berpikir kreatifnya. Buku ini mengajarakn jurus-jurus kreatif dari dalam, bukan dari luar; untuk menjadi pencipta, bukan peniru. Juga memberi panduan untuk membangun “pabrik kreativitas” dalam diri agar kita kreatif sekaligus produktif, seperti yang ia telah buktikan.