Pameran poster diselenggarakan oleh Program English for Creative Industry Universitas Kristen Petra Surabaya pada 3-5 Juni 2025 bertempat di Gedung Q Universitas Kristen Petra Surabaya
Poster ini dibuat untuk final project exhibition dari mahasiswa Program Studi English for Creative Industry. Salah satu materi pameran adalah Bridging cultures with Jackson Wang's low-context style in a high-context setting.