Grand launching of interactive media and imagineering live demo crafting a digital avatar

Dalam rangka pembukaan program interactive media and imagineering, Program Studi Ilmu Komunikai UK Petra menyelenggarakan acara live demo crafting a digital avatar. Acara ini diselenggarakan pada 20 September 2024, bertempat di Amphitheater Gedung Q. Dengan narasumber Jacky Cahyadi dan Adhicipta Raharja Wiryawan.

Unknown Unknown Universitas Kristen Petra English Petra iPoster Posters Unknown Program Studi Ilmu Komunikasi ARTIFICIAL INTELLIGENCE; COMPUTER-AIDED ENGINEERING; GAMES--DESIGN

Files