Tak sesuai postur anak

ZAMAN dahulu, anak terbiasa bermain dcngan mainan buatan scndiri. Misalnya, senapan pelepah pisang atau
katapel kayu. Sekarang, mainan jenis ini dianggap kuno. Bemain playstation (PS) atau nge-game di komputer Iebih asyik bagi anak-anak. Tetapi, apakah peranti yang dipakai anak sesuai dengan postur alamiah tubuhnya?.
Komputer yang biasa digunakan anak-anak umumnya sama dengan komputer yang dipakai orang dewasa. ’’Komputer yang dirancang untuk orang dewasa sebenarnya tak sesuai dengan postur alamiah si kecil. Bukan hanya monitornya, tapi termasuk keyboard-nya (tombol-tombol huruf),” kata Kristiana Asih Damayanii ST.

Unknown Unknown Unknown Indonesian Petra Chronicle Newspaper clippings Unknown Jawa Pos, 1 September 2002 POSTURE DISORDERS IN CHILDREN; POSTURE DISORDERS IN CHILDREN--DIAGNOSIS

Files