Perancangan novel grafis visualisasi mitos Jawa

Tujuan perancangan novel grafis ini adalah menghasilkan novel grafis
yang menarik dan berkualitas dalam segi visual maupun cerita bagi target
audirnce-nya. Cerita dan visual adalah bagian terpenting dari sebuah novel grafis,
Perancangan novel grafis ini mengangkat tema mitos Jawa dalam kehidupan,
berslogan "mitos dalam hidup, hidup dalam mitos". Perancangan ini
mengkombinasikan gaya visual Cerita bergambar dan Komik sehingga
menghasilkan suatu novel grafis semi Panelling dengan teknik pewarnaan digital
painting yang sekarang banyak digunakan pada novel grafis di Amerika.

BARRY JUNIUS WIDJAJA MARGANA (Advisor 1); MARTIEN (Advisor 2); Dr. Heru Dwi Waluyanto, S.Pd., M.Pd. (Examination Committee 1) Universitas Kristen Petra Indonesian Digital Theses Undergraduate Thesis Komik/Ilustrasi/Cergam Komik dan Ilustrasi No. 00021403/DKV/2009; Barry Junius Widjaja (42405069) POSTERS; BOOK DESIGN; COMMERCIAL ART; GRAPHIC ARTS; BOOK COVERS

Files