Fasilitas kerajinan batik tulis Indonesia di Surabaya

Perancangan Fasilitas Kerajinan Batik Tulis di Indonesia ini bertujuan
untuk memfasilitasi segala kegiatan yang berkaitan dengan kerajinan batik tulis.
Fasilitas yang disediakan berupa galeri, area perpustakaan, museum, ruang
peragaan busana, serta workshop batik. Suasana yang ingin ditunjukkan dalam
fasilitas ini adalah peraduan suasana modern dan tradisional, karena fasilitas ini
diharapkan tetap eksis di masa yang akan datang, sekaligus tetap mempertahankan
unsur tradisional dari asal batik tersebut. Fasilitas ini diharapkan menjadi salah
satu wujud pelestarian budaya Indonesia khusunya di bidang kesenian batik, serta
sebagai sarana edukasi dan rekreasi.

JOSEF KURNIAWAN Andhi Wijaya (Advisor 1); Dr. Ir. Agus Dwi Hariyanto, S.T., M.Sc. (Examination Committee 1) Universitas Kristen Petra Indonesian Digital Theses Undergraduate Thesis Laporan Perancangan Arsitektur Laporan Perancangan Arsitektur No.06132782/ARS/2009; Josef Kurniawan (22405067) GALLERIES (ARCHITECTURE)--DESIGNS AND PLANS; ART MUSEUMS

Files