Makalah ini menyajikan penjelasan dan contoh aplikasi dari algoritma genetika untuk penyelesaian
masalah penjadualan flowshop di PT "X" dengan tujuan meminimumkan makespan, total flowtime, dan
machine idletime secara bersama-sama. Selain itu untuk mengetahui keunggulan dari algoritma genetika juga
dilakukan perbandingan terhadap algoritma heuristic HC (Ho and Chang, 1991).
Danny Prabowo Soetanto; Tessa Vanina Soetanto UnknownUniversitas Kristen PetraIndonesian
eDIMENSI JournalUnknownJurnal Teknik Industri Vol. 1, No. 1, Desember 1999: 1 - 11; Tessa Vanina Soetanto (98-058), Danny Prabowo Soetanto (97-004)
SALES PROMOTION