Perayaan Dies Natalis Teknik Informatika ke-26 tahun 2024 dengan tema "Chronoventures" yang bertujuan mengajak mahasiswa Informatika, Sistem Informasi Bisnis, dan Data Science & Analytics untuk mengingat pencapaian dan memotivasi untuk berani "berpetualang". Acara ini dilaksanakan pada 29 Mei 2024, bertempat di Auditorium gedung W.