Menurut peta tahun 1908 dari koleksi Universitas Leiden, ada sambungan jalur
kereta api langsung (KERETA API bukan TREM) dari stasiun Sb Kota/Semut ke pelabuhan
via Stasiun Kalimas. Dari peta tersebut terlihat bahwa selain via segitiga mesigit,
jalur kereta dari Sb Kota dapat langsung menembus Kalimas walaupun harus 'numpang'
lewat & langsir di jalur trem uap OJS.