Studi tingkat keandalan sistem proteksi kebakaran pada bangunan apartemen: Studi kasus apartemen di Surabaya

Kondisi tingkat keandalan sistem proteksi kebaran adalah sistem yang dibangun melalui pengaturan kelengkapan tapak, sarana keselamatan, sistem proteksi pasif dan sistem proteksi aktif untuk evakuasi penghuni maupun petugas kebakaran dalam upaya penyelamatan pada bangunan apartemen. Digunakan AHP (Analitycal Hierarchy Process) dalam proses pembobotannya untuk mendapatkan Nilai Keandalan Sistem Keselamatan Bangunan. Studi untuk mendapatkan Nilai Keandalan Sistem Keselamatan Bangunan terhadap Kebakaran dan pada tahap pemanfaatan ini bangunan dan lingkungannya andal sesuai dengan fungsinya dan aman bagi manusia.

ROY ADIWIDJAJA Unknown Universitas Kristen Petra Indonesian eDIMENSI Journal Unknown DIMENSI (Journal of Architecture and Built Environment), Vol. 39, No. 1, July 2012, 15-22; ADIWIDJAJA, Roy (14387002) Unknown

Files